Jumat, 01 Januari 2016



Target Umum Lulusan
1.   Aqidah yang Lurus dan Suci
2.   Ibadah yang Benar dan Khusyu
3.   Moralitas yang Terpuji
4.   Jasad yang Kuat
5.   Skill yang Cukup 
6.   Serius dalam Segala Urusan 
7.   Menjaga dan Sangat Menghargai Waktu
8.   Bermanfaat untuk Orang Lain
9.   Berwawasan Luas
10. Rapih dan Teratur dalam setiap urusannya

Target Khusus Lulusan

  1. Hafalan Al-Qur’an minimal 1 Juz plus QS Surat Yasin dan QS Al-Kahfi
  2. Hafal 5 sd 30 Juz bagi Kelompok Penghafal Al-Qur’an Khusus (KOPASUS)
  3. Memenuhi syarat diterima di Sekolah /Pesantren Unggulan 
  4. Dapat berkomunikasi dengan 1 bahasa Internasional (khususnya Bahasa.Arab /Inggris). 
  5. Mahir Mengoperasikan Program Microsoft Office
  6. Punya keahlian dasar dalam Multimedia dan Agribisnis
  7. Punya Keahlian dasar dalam Bisnis Online dan Sosmed Promotion
  8. Memiliki dan dapat mengoperasikan Googel Marketing (SEO) Toko Online, sesuai dengan jenis Usaha yang diminatinya. 

2 komentar:

  1. 1. Mohon foto asrama dan lingkungan pondok atw fasiitas-fasilitas yang tersedia.
    2. Apakah santri yang tidak termasuk Kopasus (Tahfidz) dapat peluang untuk meraih hafalan secara maksimal ?

    BalasHapus
  2. inshaallah tahun depan anak saya bisa menjadi salah seorang santri di sini. Mohon informasi PSB th depan diinformasikan by email juga.
    Syukron

    BalasHapus

Telp (0254) 6530138 (Kantor Istana Musafir /Eva/Eka) Telp (0254) 6530137 (Kantor TWP Istana Mulia /Tedi) Telp (0254) 6530857 (Kantor Cyber / Ilma/ Eem) • WA/Tlp : 0812 9022 0052 (Ibu Rara) • WA/ Telp : 08561920768 (Ibu Eva) • WA : 0812 8402 7951 (Ibu Eka) • WA / Telp : 081574877870 (Ajat)

Mengapa Mondok di Istana Mulia itu Keren and Mantap !

Pesantren SMP dan SMK Boarding School